“Ya, interogasi awalnya dia merasa dia tidak bisa tidur, terus ada hal-hal yang membisiki dia lah, meresahkan dia seperti itu,” ucap Gogo.
“Saat ini kami sedang menggandeng APSIFOR (Asosiasi Psikologi Forensik), untuk melakukan pendalaman motif ya, karena bagaimanapun anak harus didampingi ya, diambil keterangan seperti itu” Kasat Reskrim.
Polisi masih menyelidiki kasus ini terkait motif sebenarnya pelaku membunuh orang tua dan neneknya juga masih didalami.
Memang ada isu beredar, pelaku stres karena disuruh belajar tapi belum diketahui kepastiannya. Polisi masih menelusuri semua informasi yang muncul dan berkembang terkait kasus ini.
Redaksi