“Saya harap dengan kebijakan ini kiranya kinerja kita dapat dimaksimalkan. Karena dari kinerja saudara-saudara, daerah kita memperoleh pemberian insentif daerah dari pemerintah pusat berturut-turut atau setahun dua kali mendapatkannya di tahun 2023 ini. Ini tidak lain berkat dukungan kita semua, dukungan para ASN,” tandasnya.
Reporter: Hendrik Gani